Toprankedservers – Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin meminta pengelolaan dana sosial syariah harus terus dipacu agar semakin berdampak LINK ALTERNATIF RGO303 pada sektor-sektor pendidikan, kesehatan, dakwah, advokasi, kemanusiaan, dan ekonomi.
“Khususnya, sebagai instrumen pengentasan kemiskinan dan penciptaan lapangan kerja,” kata Wapres Ma’ruf Amin saat memberi sambutan pada acara peresmian Ruang Amal Indonesia di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Selasa yang dipantau secara daring.
Ia menyatakan pengelolaan dana sosial syariah seperti zakat, infak, sedekah, dan wakaf (ziswaf) telah berkontribusi positif bagi perekonomian melalui distribusi kekayaan yang adil dan berkelanjutan.
“Penyaluran zakat misalnya, tidak hanya ditujukan untuk pemenuhan kebutuhan masyarakat, tetapi juga diarahkan agar memberikan manfaat yang lebih berkesinambungan,” kata Wapres Ma’ruf Amin.
Wapres mengatakan pada 2023 Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) melaporkan pengelolaan zakat sebagai instrumen pengentasan kemiskinan telah berhasil dirasakan oleh 21.000 jiwa penerima manfaa yang termasuk kelompok miskin ekstrem.
“Keberhasilan ini tentu perlu terus didukung dengan penguatan profesionalisme, tata kelola, dan akuntabilitas lembaga pengelola dana syariah,” ujar Wapres Ma’ruf Amin.
Dalam sambutannya Wapres juga menyampaikan beberapa arahan untuk mendorong pemanfaatan ziswaf.
Pertama, kata dia, pacu eskalasi pengumpulan dana ziswaf melalui digitalisasi dan peningkatan literasi. Ia mengatakan digitalisasi di sektor dana sosial syariah dapat LINK RGO303 menjadi katalis bagi lembaga pengelola dana dalam mempermudah proses pendistribusian dan pelaporan dana.